Tuesday, July 9, 2013

Tender Care yang nge-hits di bulan Juli


Rekomendasi dari teman, katanya sih Tender Care bisa untuk memudarkan luka bakar. Saya coba pakai untuk mengatasi luka bakar akibat terkena knalpot pada kaki anak saya yang berumur 2 tahun. Kejadian kena knalpotnya sudah 6 bulan yang lalu, jadi sekarang tinggal bekas lukanya saja memutih, tampak kontras dengan warna kulit di sekitarnya. Jadi sekarang 2 kali sehari, yaitu tiap habis mandi pagi dan sebelum tidur, saya oleskan tipis-tipis di bekas lukanya. Setelah 1 minggu pemakaian memang terlihat tampak sedikit memudar, luka knalpotnya sedikit-sedikit berwarna kecoklatan yang tipiiiiiis sekali. Pemberian Tender Care ini masih akan saya lanjutkan sampai 1-2 bulan lagi, sampai bekas lukanya benar-benar hilang. 

Mengenal Produk Tender Care
- Tender care merupakan salah satu produk Oriflame dengan penjualan tertinggi. Satu tabung terjual tiap 20 menit dalam 24 jam, sehari, selama 365 hari per tahunnya. 
- Tender care pertama kali diproduksi tahun 1970-an sebagai krim mata (eye cream). Namun, beberapa konsumennya suka menggunakan untuk mengatasi masalah kulit terutama untuk mengatasi kulit kering. Produknya berupa krim dan secara umum berfungsi melembabkan / mengurangi kekeringan serta mengembalikan kehalusan dan kelembutan kulit, mengatasi iritasi ringan pada kulit.
- Hal tersebut disebabkan kandungan aktifnya yang terdiri dari mineral oil (paraffinum liquidum), beeswax (cera alba/lilin/malem lebah), dan acetylated lanolin. Sedangkan bahan lainnya yaitu petrolatum, caprylic/capric triglyceride, paraffin, cetyl alcohol, butylparaben, dan BHA (asam salisilat). Sebaiknya tidak digunakan pada kulit sensitif.
- Jadi nih ya, Tender Care bisa mengatasi kulit yang mengelupas, pecah-pecah, ganti kulit akibat luka bakar ringan, kulit kering. Area kulit kering biasanya ditemukan di lutut, tumit, siku, bibir, jari-jari tangan dan kaki, kutikula kuku, atau area sekitar mata. 

(Sumber : www.Oriflame.com, www.Oriflame.co.id)

Promo Tender Care bulan Juli 2013
Spesial di bulan Juli 2013, ada promo Tender Care Gift Box. Isinya ada 4 varian aroma, yaitu aroma vanila, karamel (favorit sayaaaa), kelapa, dan cherry. 


Khusus di bulan Juli loh. Harganya spesial pula, setengah harga! Woow.. Saya sih langsung order di tanggal 1 Juli 2013 yang lalu. Soalnya selain promo harga, juga ada kupon undian yang hadiahnya utamanya 7 buah Samsung Galaxy Note 2. Semoga saya termasuk yang beruntung di antara 7 orang itu. Aamiin..

Mau order juga? 
Mau jadi member Oriflame juga?
Bisa hubungi saya di sini ya :
Anne
HP : 081347610683

Bisnis Setelah Resign

 Setelah sekian lama menunda, akhirnya saya beranikan diri mengambil keputusan untuk resign dari kantor. Pemikiran yang sangat panjang dan laamaa. Dua tahun yang penuh pertimbangan. Bukan pilihan yang mudah kala saya harus memilih :

1.       Tetap bekerja sementara anak dititipkan sama keluarga di rumah dan saya tinggal berjauhan dengan suami. ATAU
2.       Berhenti bekerja dan ikut menyusul suami ke Kalimantan sehingga kami bertiga bisa kumpul, tapi tinggal jauh dari orang tua.

Ya memang berat meninggalkan pekerjaan yang sudah saya jalani selama ini. Resign itu artinya pemasukan bulanan berkurang. Untuk mengantisipasi hal itu, saya harus punya sumber pemasukan lain. Insyaallah rejeki datang dari pintu mana pun, selama kita ikhtiar dan doa.

Sebelum resign pun saya sudah berpikir untuk menjalankan peluang usaha atau peluang bisnis yang bisa dikerjakan dari rumah. Iya, saya ingin berbisnis untuk membuka pintu rejeki lainnya. Saya pernah coba merintis usaha kerajinan tangan dari kain flanel. Saya beli buku-buku tentang flanel. Saya belajar menjahit dan kreasi flanel dari buku, lalu saya kembangkan sesuai kreatifitas saya. Saya tawarkan ke teman dan saudara, saya ikut juga komunitas flanel untuk mencari ide kreasi lainnya. Tapi, itu hanya berlangsung sekitar 1 tahun.

Setelah melahirkan anak pertama, saya sering browsing untuk mencari peluang usaha menjadi reseller pakaian anak. Tapi belum ketemu peluang yang sreg. Saat pencarian itu, saya berjodoh dengan d’BC Network yang menjalankan bisnis MLM Oriflame. Bisnis ini bisa dijalankan secara offline maupun online. Berhubung saya senang online (hampir setiap hari), maka rasanya cocok dengan bisnis ini. Semoga saja saya dan d’BC Network ini panjang jodoh. Melihat pengalaman upline saya yang sudah bisa punya penghasilan 4-5 juta dari bisnis ini, saya pun pasti bisa.


Jadi yaaa,,, ini lah saya sekarang bersama pilihan saya ikut menemani suami di Kalimantan, mengurus suami dan anak, bekerja dan berkarya dari rumah, sambil menjalankan bisnis Oriflame. 

Wednesday, July 3, 2013

Di Rumah Pun Harus Wangi

Meski kini saya bekerja di rumah, tetap tiap hari suka pakai wewangian. Berhubung sekarang sudah jadi member Oriflame, belanja wewangiannya saya alihkan ke produk Oriflame. Bisnisnya jalan, buat belanja pribadi juga oke, soalnya produk Oriflame banyak juga yang memang digunakan sehari-hari, seperti sabun, shampoo, facewash, body spray/EDT/EDP. Asiknya belanja produk Oriflame, tiap bulan bisa ganti-ganti wanginya soalnya banyak pilihan. Dan dalam beberapa bulan suka ada saja produk baru. Jadi ga bosenin.

Untuk keperluan mandi, saya pilih produk Oriflame yang Nature Secrets. Ada banyak pilihan wanginya, tapi saya baru coba yang aroma mint & raspberry. Wanginya seger banget, jadi semangat lagi beraktivitas. Ada scrubnya juga sehingga efektif mengangkat kulit mati. Shampoonya saya pilih yang anti dandruff, supaya kulit kepala tidak gatal.

Nature Secrets

Sehabis mandi, semprot body spray Giordani Gold. Hmmmmm,,,wanginya perpaduan mandarin, madonna lily, dan patchouli. Kalau ingin wanginya lebih awet, pakai EDP (Eau de Parfume) dengan wangi yang sejenis biar klop.

Giordani Gold Body Spray & Pouch Dari Oriflame

Sunday, June 30, 2013

Senang, Sekarang Saya Punya Bisnis Bareng d'BC Network

Sudah sejak lama saya ingin punya usaha menjalankan bisnis rumahan. Untuk mencari ide dan inspirasi bisnis, saya sering browsing di internet dan blog walking mencari pengalaman orang lain khususnya ibu-ibu yang berbisnis. Sampai puyeng sendiri, gara-gara banyak banget blog yang ingin dibaca.

Sambil browsing, saya juga suka buka Facebook, cek notification atau inbox atau sekedar baca update-an statusnya temen-temen di wall FB dan ketik-ketik comment. Nah, salah satu teman saya sering banget update status tentang bisnisnya, yang tak lain tak bukan adalah bisnis MLM Oriflame. Terbaca dari statusnya kalau beliau ini cinta banget sama bisnisnya, selalu semangat, dan sehari-hari kompak banget sama anaknya. Saat itu saya masih kerja kantoran dan kepengen banget bisa bekerja di rumah sehingga punya banyak waktu untuk keluarga.

Gara-gara sering baca update-an statusnya itulah, saya mulai tertarik dan ingin mencari info lebih banyak mengenai bisnis Oriflame dan d’BC Network. Lalu saya baca-baca deh testimoni orang lain tentang bisnis ini di webnya. Semakin yakin kalau ini cara bisnis yang saya suka, yang saya cari, dan sesuai kebutuhan saya. Maka, segeralah saya hubungi teman saya itu untuk mendaftar sebagai konsultan Oriflame. Setelah bergabung, banyak manfaat dan kesenangan yang saya rasakan selain bertambahnya penghasilan bulanan, antara lain :

1.      Bisa belajar internet marketing, karena ilmunya tersedia dan ga pelit untuk diberikan.
2.      Bisa terus tambah teman. Lebih senang lagi jika ketemu teman yang satu misi ingin serius berbisnis.
3.      Bisa terjaga motivasi dan semangat teman-teman d’BC Network untuk sukses dan menyukseskan teman-teman dalam jaringan.
4.      Bisa mengasah lagi kemampuan menulis.
5.      Belajar eksis sedikit-sedikit di media sosial. Ini kaitannya dengan peningkatan kepercayaan diri. Hehe..
6.      Kegiatan online saya sekarang jadi tambah bermanfaat dan juga bisa menghasilkan. Jadi, kalau punya smartphone, BB, tablet, ataupun gadget lainnya, sangat potensial untuk berbisnis Oriflame karena bisnis ini selain bisa dijalankan secara offline juga bisa online.
7.      Belajar leadership, karena kalau ingin sukses di bisnis ini harus bisa membina downlinenya.
8.      Dikasih web replika secara gratisssss.

Memangnya berapa sih penghasilan dari bisnis ini? Variatif ya...dari 50 ribuan hingga puluhan juta rupiah juga bisa. Tergantung kerja keras/usaha dan doa kita. Selain dapat penghasilan, dengan gabung d’BCN selalu ada hal baru yang dikerjakan. Selalu ada ilmu baru yang bertambah. Selalu memicu adrenalin, terutama di akhir bulan menjelang tupo (tutup poin), apalagi kalau mau proses naik level yang artinya proses menuju penghasilan yang lebih tinggi. Selalu ada tantangan di setiap langkah. Semua itu akan menjadi nilai tambah untuk saya dan teman-teman saya di jaringan yang bisa dipetik hasilnya di masa depan. Iya, karena ini bisnis jangka panjang. Nikmati prosesnya hari ini, kemudian bisa dinikmati hasilnya di hari “esok”. Jadi, nikmaaat banget bisnis MLM Oriflame bersama d’BC Network. 

Melalui blog ini, saya pengeeen banget bisa mengajak teman-teman pembaca untuk bergabung dan ikut merasakan punya penghasilan jutaan, ikut mempersiapkan kebebasan finansial di masa mendatang.

Jika ingin tahu infonya lebih lanjut? Atau mau langsung gabung? 
Bisa klik di www.kerja-cerdas.com
Atau hubungi saya di 081347610383 (SMS/Whatsapp/LINE)


Eits, dalam bisnis Oriflame ini juga ada sedihnya, BTnya, susahnya, capeknya. Tapi jangan takut, “What doesn’t kill you, make you stronger.” Yakin deh, semua kesulitan itu akan membuat bisnis dan kepribadian kita lebih kuat. Ceritanya di blog berikutnya aja ya.. 

Binar-Binar Bisnisku

Rasanya dapat duit 40 juta itu..seneng banget.
Rasanya dapat hadiah CRV dan liburan gratis ke luar negeriitu..asik banget.

Kebayang dong berBINAR-BINARnya orang-orang yang bisa dapetin rejeki nomplok begitu. Ga mesti hal di atas aja. Kalau kita lagi bahagia,senang, jatuh cinta, itu pasti terlihat deh ekspresi BINAR-BINARnya. Mbak Nadia Meutia, sang founder d'BC Network, waktu awal bergabung di Oriflame pun berBINAR-BINAR sewaktu menceritakan penghasilan uplinenya yang udah puluhan juta rupiah, juga sewaktu menceritakan penghasilannya yang awal didapat meski baru 50ribu rupiah. Toh, beliau punya keyakinan kalau uplinenya bisa dapat segitu, beliau juga bisa. Dan ternyata memang benar.

Jadilah jatuh cinta pada d'BCN. Kalau sudah jatuh cinta, maka terlihat deh binar-binarnya sewaktu bercerita tentang d'BCN. Kenali d'BCN lebih dalam, dari fasilitasnya, pencapaian para membernya, hadiah CRVnya. Pelajari semua ilmu yang ada di Welcome File, Member Area, Forum, Ebook Training,Training Offline, dan praktekkan. Yakin deh, kalau mereka bisa, kita juga bisa. Para upline sangat serius dalam membantu para downlinenya yang serius ingin sukses di d'BCN. Kalau sudah jatuh cinta sama d'BCN, pasti mudah berbinar-binar saat menawarkan produk Oriflame, saat menawarkan katalog Oriflame, saat bertemu prospek.

Bisa juga kita mencari motivasi terkuat dari lubuk hati kita yang terdalam. Kepengen dong bahagiain orang tua, atau anggota keluarga lainnya? Memang, kebahagiaan tidak bisa diukur hanya dengan uang. Tapi uang akan memudahkan apapun yang ingin kita lakukan, misalnya membantu orang lain. Insyaallah ada jalannya di sini..di d'BCN. Tapi, menjalankan d'BCN bukan hal yang mudah. Untuk yang masih kerja, kuliah, mengurus rumah tangga, dan segudang kesibukan lain, harus bisa mengatur waktu dengan baik, harus mau bekerja dua kali lebih banyak.
Jadilah berbinar-binar untuk meyakinkan orang lain dan meyakinkan diri sendiri. Iya, berbinar-binarlah saat menemui prospek, saat menulis email perkenalan, atau kegiatan lainnya.  Jalani kerja di d'BCN dengan bangga, dengan berbinar-binar, dengan antusias, dengan senyum lebar. Dan yakinlah kita bisa mewujudkan impian kita melalui d'BCN.

Anne Nelistya
Independent Consultant Oriflame
Penghasilan bulanan 1, 4, 10, bahkan 20juta perbulan?
Praktekkan ebook training yang tersedia gratis untuk member d’BC Network dan lakukan secara online atau offline, menjadi pilihan Anda!

Info lebih lanjut :
Klik www.kerja-cerdas.com
HP: 081347610383 (SMS/Whatsapp/LINE)

Sekelumit Info Tentang Oriflame dan d'BC Network

Oriflame ini perusahaan dari Swedia yang sudah berdiri sejak tahun 1967. Produknya beragam dari kosmetik, perlengkapan mandi, perawatan kulit, perawatan badan dari rambut sampai kaki bahkan kuku, serta aksesoris. Produk perawatannya tidak hanya untuk wanita. Untuk pria dan anak-anak juga ada. Jadi, gak melulu soal dandan dan make-up.

Sistem penjualan Oriflame dilakukan dengan cara penjualan langsung dari teman ke teman (direct selling) dan MLM. Semua orang punya kesempatan untuk bergabung dalam bisnis Oriflame sebagai konsultan independen dengan modal Rp 49.900 saja. Penghargaan berupa Performance Discount, cash award, car program, dan jalan-jalan ke luar negeri diberikan untuk konsultan yang sudah mencapai level tertentu di jenjang karirnya Oriflame yang biasa disebut Success Plan. Semua itu bisa dicapai dengan kerja yang nyata, fokus dan konsisten, tapi fleksibel dari segi waktu dan tempat. Semakin tinggi penghasilan yang ingin didapat dari bisnis ini, harus semakin tekun juga usahanya.

Ada beberapa grup / jaringan konsultan Oriflame. Saya memilih untuk bergabung dengan grup d'BC network. d'BC network ini didirikan oleh mba Nadia Meutia dan sahabatnya, mba Dini Shanti yang sudah berada di level executive director. Visi d'BC network adalah menjadi jaringan nomor 1 di Oriflame dengan pertumbuhan leaders tercepat dan terbesar. Untuk mencapai visinya itu, dBC network menyediakan fasilitas online canggih dan terdepan, serta berbagai ilmu pengembangan diri dan ilmu internet marketing untuk para membernya.  Konsultan yang bergabung dengan d'BC network akan mendapatkan web replika dan beberapa landing page secara gratis. Contoh landing page saya bisa dilihat di sini nih :

www.dBCN-KantorKedua.com/?id=anelistya

www.dBCN-KerjadiRumah.com/?id=anelistya

www.dBCN=DareToBe.com/?id=anelistya

Fasilitas sudah disediakan. Ilmunya diberikan. Sistemnya sudah ada. Uplinenya support. Saya juga bisa memperluas silaturahmi karena di bisnis ini kesuksesan dicapai bersama dalam tim yang kompak. Yuk, kita sama-sama menapaki Success Plan Oriflame. Jika ingin tahu informasinya lebih lanjut, bisa klik di link atas, atau ke kontak berikut ini :

HP : 081347610383 (SMS/Whatsapp/LINE)
Facebook : Anne Nelistya
BBM : by request